Privacy Policy

 

 

Versi Indonesia

KEBIJAKAN PRIVASI

Kebijakan Privasi ini menjelaskan kebijakan kami atas pengumpulan, penggunaan, dan pengungkapan informasi Anda sehubungan dengan penggunaan situs kami di www.grandkangen.com. Ketika Anda menggunakan Situs, Anda menyetujui pengumpulan, penggunaan, dan pengungkapan informasi Anda seperti yang dijelaskan dalam Kebijakan Privasi ini.

INFORMASI YANG KAMI KUMPULKAN

Pada saat Anda melakukan reservasi hotel, kami meminta nama, alamat email, alamat surat-menyurat, nomor telepon, nomor kartu kredit dan tanggal kadaluwarsa. Kami menggunakan informasi ini untuk memproses dan memenuhi pesanan Anda.

Informasi yang kami kumpulkan di situs dapat digunakan untuk memenuhi kebutuhan Anda dengan cara berikut:

  • Konfirmasi reservasi hotel Anda
  • Meminta evaluasi Anda saat menginap di hotel melalui survei kepuasan
  • Mengirim email kepada Anda yang berkaitan dengan menginap di hotel
  • Mengirimkan tagihan kartu kredit Anda
  • Menanggapi pertanyaan atau permintaan layanan pelanggan
  • Memberitahukan mengenai penawaran khusus dan produk lainnya untuk Anda, jika Anda memilih untuk menerima pemberitahuan tersebut
  • Menyesuaikan kebutuhan Anda dalam Situs

Semua data informasi Anda ketika menginap di hotel dikumpulkan dan kami simpan, dan kemudian ditransfer ke pusat penyimpanan data. Hal ini bertujuan untuk memudahkan kami dalam menganalisa tren yang digunakan untuk rencana manajemen hotel seperti perencanaan lokasi hotel baru, mengevaluasi fasilitas hotel, preferensi tamu, dan perencanaan iklan. Kami juga dapat menggunakan data Anda ketika menginap untuk tujuan pengiriman email berkenaan dengan hal-hal seperti survei tamu, penawaran promosi dan tujuan-tujuan komersial lainnya. Tetapi, Anda bisa memilih untuk dikecualikan dari komunikasi ini kapan pun yang Anda mau dengan menggunakan fitur “unsubscribe” yang disertakan pada setiap pesan email yang diterima.

KAPAN DAN DENGAN SIAPA KAMI MEMBAGIKAN INFORMASI PRIBADI ANDA

Kami akan membagi informasi pribadi pelanggan dengan hotel-hotel kami, perwakilan dan penyedia layanan terpercaya dan kontraktor untuk tujuan yang terbatas, termasuk memenuhi pemesanan pelanggan, menawarkan produk dan jasa tertentu sehubungan dengan situs, menyediakan layanan pelanggan, mendeteksi, mencegah atau mengambil tindakan terhadap penipuan, meningkatkan dan memperbaiki ‘pengalaman online’ konsumen, memungkinkan akses ke situs mitra kami, memberikan pengalaman pribadi secara online, menyelesaikan transaksi kartu kredit, atau tujuan bisnis sejenis lainnya.

Selain dari tujuan yang telah dijelaskan di atas, kami tidak membagikan informasi pribadi Anda dengan pihak ketiga lainnya, kecuali dengan sepersetujuan Anda. Akan tetapi, kami berhak untuk mengungkapkan informasi pribadi Anda seperti yang telah ditetapkan oleh hukum dan jika kami rasa pernyataan tersebut diperlukan untuk (i) melindungi keselamatan para tamu hotel, karyawan, masyarakat atau properti Grand Kangen Hotel Urip Sumoharjo, atau dalam hal penjualan atau pengalihan aset perusahaan kami; atau (ii) untuk mematuhi prosedur hukum, perintah pengadilan, atau proses hukum di situs .

TAUTAN DENGAN SITUS LAINNYA

Situs ini dapat berisikan tautan ke situs web pihak ketiga yang tidak terafiliasi. Akan tetapi, sebagaimana ditetapkan di sini, kami tidak membagikan informasi pribadi Anda dengan mereka, dan tidak bertanggung jawab atas kebijakan privasi mereka. Untuk itu, kami sarankan Anda membaca kebijakan privasi pada semua situs web pihak ketiga tersebut. Anda selalu bisa mengetahui keberadaan lokasi situs dengan memeriksa lokasi dalam browser Anda.

PEMBAYARAN KARTU KREDIT

Kami dapat mengumpulkan dan menyimpan tagihan dan informasi kartu kredit. Informasi ini hanya akan dibagi dengan pihak ketiga yang melakukan tugas-tugas yang diperlukan untuk menyelesaikan transaksi pembelian (seperti perintah untuk memenuhi dan memproses pembayaran kartu kredit). Ketika Anda memasukkan nomor kartu kredit, kami mengenkripsi informasi tersebut menggunakan standar teknologi industri.

COOKIES DAN INFORMASI KOMPUTER LAINNYA

Kami dapat menggunakan cookies dan teknologi semacamnya sehubungan dengan penggunaan situs (“Cookies”). Cookies mungkin memiliki pengidentifikasian unik ini bisa berada di antara tempat-tempat lain di komputer Anda, dalam email yang kami kirim kepada Anda, dan pada halaman web kami. Cookies dapat mengirimkan baik informasi tentang Anda maupun penggunaan situs, contohnya seperti jenis browser, preferensi pencarian, dan data yang berkaitan dengan iklan yang telah ditampilkan atau yang telah diklik, serta tanggal dan waktu saat Anda mengakses situs. Anda dapat menonaktifkan beberapa (tetapi tidak semua) Cookies di pengaturan perangkat atau browser Anda, tetapi tanpa file-file tersebut Anda tidak akan mendapatkan kelebihan dari fitur tertentu yang bisa didapatkan dari situs tersebut.

Situs ini dapat mencakup fitur media sosial. Fitur-fitur ini dapat mengumpulkan alamat Internet Protocol (IP) Anda, halaman situs mana yang Anda kunjungi, dan dapat mengatur Cookie agar fitur berfungsi dengan baik. Interaksi Anda dengan fitur ini dapat disambungkan kepada perusahaan media sosial dan diatur oleh kebijakan privasi perusahaan tersebut.

Kami juga mengumpulkan informasi teknis tertentu dari komputer Anda setiap kali Anda mengajukan suatu halaman saat berkunjung ke situs web kami. Informasi ini mungkin termasuk alamat Internet Protocol (IP) Anda, sistem operasi komputer Anda, jenis browser dan alamat yang merujuk situs (jika ada). Kami mengumpulkan informasi ini untuk meningkatkan kualitas pengalaman Anda selama berkunjung ke situs kami, dan kami tidak akan menjual atau menyewakan informasi ini kepada pihak ketiga.

PRIVASI DATA

Berdasarkan undang-undang perlindungan data berbagai negara, kami diharuskan untuk memberitahu Anda, khususnya fakta bahwa dengan menggunakan situs, secara jelas Anda telah menerima dan memberikan otorisasi terhadap informasi pribadi yang Anda berikan dan akan diproses oleh Grand Kangen Hotel Urip Sumoharjo dalam kapasitasnya sebagai pengelola data, oleh anak perusahaan, afiliasi atau franchisee, dan dapat ditransfer ke seluruh dunia kepada pihak ketiga untuk memproses data pribadi Anda atas nama kami, atau pada saat diperlukan untuk tujuan suatu proses hukum, atau dalam hal reorganisasi perusahaan, merger atau akuisisi, untuk kepentingan administrasi catatan keanggotaan, pelayanan tamu, periklanan, pemasaran dan tujuan komunikasi.

HAK UNTUK MENGAKSES DATA

Anda memiliki hak untuk mengakses data Anda dengan mengirimkan permintaan tertulis kepada kami di:

Grand Kangen Hotel Urip Sumoharjo

Jl. Urip Sumoharjo No.137, Klitren,

Kec. Gondokusuman, Kota Yogyakarta,

Daerah Istimewa Yogyakarta 55222

Indonesia

PERUBAHAN KEBIJAKAN PRIVASI

Setiap saat, kami berhak untuk mengganti, memodifikasi atau mengubah Kebijakan Privasi ini. Namun, jika ada perubahan yang dibuat untuk penggunaan informasi pribadi pengguna dengan cara yang berbeda dari yang dinyatakan pada saat pengumpulan data, kami akan menginformasikan kepada Anda sebelum tanggal efektif dari perubahan tersebut berlaku. Dengan terus mengakses atau menggunakan Situs setelah perubahan tersebut menjadi efektif, Anda setuju untuk terikat oleh Kebijakan Privasi yang telah direvisi.

Terakhir diperbarui pada tanggal 17 Desember 2020

English Version

 

PRIVACY POLICY

This Privacy Policy describes our policies on the collection, use, and disclosure of your information in connection with your use of our website located at www.grandkangen.com and our mobile applications (the “Site”). When you use the Site, you consent to our collection, use, and disclosure of your information as described in this Privacy Policy.

INFORMATION WE COLLECT

When you place a hotel reservation, we request your name, email address, mailing address, phone number, credit card number and expiration date. We use this information to process and fulfill your reservation.

Information we collect on the Site may be used to enhance your experience in the following ways:

  • Confirm your hotel reservations
  • Request your evaluation of a hotel stay via a satisfaction survey
  • Send you emails that relate to a hotel stay
  • Bill your credit card
  • Respond to your customer-service inquiries or requests
  • Communicate special offers and featured items to you, if you choose to receive such notices
  • Customise your experience on the Site

Your hotel stay information is collected and stored by our hotels locally, and subsequently transferred to a centralised database. This facilitates aggregated trend analysis used for hotel management purposes such as planning new hotel locations, evaluating hotel amenities, guest preferences, and advertisement planning. We may use the record of your stay to send you via email, communications such as guest surveys or promotional offers and benefits. You may “opt-out” or choose to be excluded from these communications at any time by using the “unsubscribe” feature included on each email message.

WHEN AND WITH WHOM WE SHARE YOUR PERSONAL INFORMATION

We will share personal customer information with our hotels, representatives and trusted service providers and contractors for limited purposes, including fulfilling customer reservations, offering certain products and services in connection with the Site, providing customer service, detecting, preventing or taking action against fraud, enhancing and improving customers’ online experience, enabling access to our partners’ sites, providing a personalised online experience, completing credit card transactions, or other similar business purposes.

Aside from the purposes described above, we do not share your personal information with any other third parties unless we have your permission. We, however, reserve the right to disclose your personally identifiable information as required by law and when we believe that disclosure is necessary to (i) protect the safety of hotel guests, employees, the public or Grand Kangen Hotel Urip Sumoharjo’s property, or in the event of a sale or transfer of assets of our company; or (ii) to comply with a judicial proceeding, court order, or legal process on the Site.

LINKS TO OTHER SITES

The Site may contain links to unaffiliated third party websites. Except as set forth herein, we do not share your personal information with them, and are not responsible for their privacy practices. We suggest you read the privacy policies on all such third party websites. You can always know what site you are on by checking the location bar within your browser.

CREDIT CARD PAYMENT

We may collect and store billing and credit card information. This information will only be shared with third parties who perform tasks required to complete the purchase transaction (such as fulfilling orders and processing credit card payments). When you submit credit card numbers, we encrypt that information using industry standard technology.

COOKIES AND OTHER COMPUTER INFORMATION

We may use cookies and similar technology in connection with your use of the Site (the “Cookies”). Cookies may have unique identifiers, and reside, among other places, on your computer, in emails we send to you, and on our web pages. Cookies may transmit information about you and your use of the Site, such as your browser type, search preferences, data relating to advertisements that have been displayed to you or that you have clicked on, and the date and time of your use. You can disable some (but not all) Cookies in your device or browser settings, but without these identifying files you will not be able to take advantage of certain desirable features of the Site.

This Site may include social media features. These features may collect your Internet Protocol (IP) address, which page you are visiting on the Site, and may set a cookie to enable the feature to function properly. Your interactions with these features may be transmitted to the social media company and are governed by that company’s privacy policy.

We also collect certain technical information from your computer each time you request a page during a visit to our web sites. This information may include your Internet Protocol (IP) address, your computer’s operating system, browser type and the address of a referring “the Site”, if any. We collect this information to enhance the quality of your experience during your visit to our site and will not sell or rent this information to any third parties.

DATA PRIVACY

Under the data protection legislation of various countries, we are required to particularly draw your attention to the fact that by using the Site, you accept and explicitly authorise that your personal information which is supplied by you shall be processed by Grand Kangen Hotel Urip Sumoharjo, in its capacity of data controller, by its subsidiaries, affiliates or franchisees, and may be transferred worldwide to third parties to process your personal data on our behalf or where required by applicable law or in the event of a company reorganization, merger or acquisition, for use of such information for its (their) administration of membership records, guest service, advertising, marketing and communication purposes.

RIGHT OF ACCESS TO DATA

You have a right of access to your data by sending a written request to us at:

Grand Kangen Hotel Urip Sumoharjo

Jl. Urip Sumoharjo No.137, Klitren,

Gondokusuman district, Yogyakarta city,

Special Region of Yogyakarta 55222

Indonesia

 

CHANGES TO PRIVACY POLICY

We reserve the right to change, modify or amend this Privacy Policy at any time. However, if there are changes made to the use of users’ personally identifiable information in a manner different from that stated at the time of collection we will notify you by posting a notice on our prior to the effective date of the changes. By continuing to access or use the Site after those changes become effective, you agree to be bound by the revised Privacy Policy.

Last updated at 17th December, 2020

 

👋 Grand Kangen Hotel menerapkan protokol kesehatan penanganan virus COVID19

WeCreativez WhatsApp Support
Kami siap membantu Anda
👋 Halo, ada yang bisa kami bantu?